Pages

Labels

Sabtu, 26 Oktober 2013

After D-100

 
Pengarang: Park Mi Youn
Tebal buku: 382 halaman
Nama penerbit: Penerbit Haru
Cetakan buku: Tahun 2013

berceritakan tentang sebuah kehidupan perkawinan sepasang pasutri muda, Kang Gyung Hee dan Lee Jung Chul, yang menikah karena ketidak sengajaan. karena sang lelaki, Lee Jung Chul adalah seorang teman kakak dari sang perempuan, Kang Gyung Hee. Gyung Hee awalnya tertarik dengan Jung Chul, seorang lulusan teknik yang tampan dan mapan. Awalnya ia mengiyakan ajakan kencan dari Jung Chul, untuk makan disebuah restauran hotel mewah. Hingga suatu ketika pihak keluarga Jung Chul mendengar kabar bahwa anak mereka berkencan dengan Gyung Hee dan memanggil Gyung Hee beserta ibunya untuk datang kerumah dan membicarakan pernikahan. Awalnya Gyung Hee merasa bahagia tinggal bersama Jung Chul selama 2 tahun silam, hingga sebuah rahasia lama terbongkar dan merusak hubungan mereka.

Kesimpulan: Tidak layak untuk dibaca anak dibawah 17 tahun
Kelebihan: Cerita yang menarik, dan membuat pembaca ingin membaca hingga terus mengganti halamannya
Kekurangannya: Sang tokoh terlalu keras kepala untuk mengutarakan apa yang dirasakan
 
oke, sebenernya juga opi belum 17 tahun kok. wkwkw tapi yaa kepo aja buat baca, gara2 nurul, temen gue bawa novel ini, dan gue harus rela ngantri buat minjem buku ini. berganti dari satu peminjam ke peminjam lain. dan ketika sampe ditangan gue, gue harus pending baca buku ini karena UTS dan buat persiapan bulan bahasa. dan pada akhirnya gue gak menang dibulan bahasa. wkwkwkw. barulah gue baca novel ini dalam waktu 2 hari. njreeeeng. keren kan? 

oke sudah dulu yaaa. sebenernya masih banyak hal yg ingin di promosiin disini. nanti kalau ada waktu lagi, gue promosiin hal lainnya yaa. byeee

0 komentar:

Posting Komentar